Menu

Mode Gelap
32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 2 Kali Lebih Baik, Paslon Iwan-Sudirman Harap Pilkada Cerdas

Ajatappareng · 26 Sep 2021 19:10 WITA ·

Barru Kirim 2 Atlet dan 1 Wasit di PON XX Papua


 Barru Kirim 2 Atlet dan 1 Wasit di PON XX Papua Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, BARRU – Pekan Olahraga Nasional (PON) XX tahun 2021 diselenggarakan di Papua dan akan berlangsung 2 -15 Oktober 2021.

Tahun ini, Kabupaten Barru mengirim dua atlet dan satu wasit yakni, Gustina dari Cabang Orahraga Bola Basket dan Anugrah Ramadhani Cabang Olahraga Hoki mewakili Sulawesi Selatan serta Irham S.pd sebagai Wasit nasional Takrow berlisensi C.

Bupati Barru, H Suardi Saleh mengaku bangga karena ada atlet dan wasit asal Barru yang ikut pada Pekan Olahraga empat tahunan itu.

“Saya ucapkan selamat bertanding untuk atlet kita dan tetap semangat untuk meraih yang terbaik begitupula dengan wasit agar selama memimpin pertandingan tetap sportif dan amanah,” harap Bupati di sela-sela pelepasan.

Hal sama diungkapkan Ketua KONI Barru, H Muttalib Kadir. Ia berharap, atlet Barru yang mewakili Sulsel di PON bisa meraih prestasi setinggi-tingginya dan tetap menjaga kesehatan selama mengikuti PON. (man)

Visited 3 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 145 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Sosialisasi APBD Sulsel di Bola Eppae DPRD Ajak Warga Awasi Penggunaan Dana Publik

23 November 2024 - 13:45 WITA

Matador’s Perjuangan Siap Kawal Pilkada dan Pilgub 2024 di Sidrap

23 November 2024 - 11:32 WITA

SAR-Kanaah Hentak Lapangan Uluale: Warga Sidrap Serukan ‘Dua Dua

23 November 2024 - 11:12 WITA

Serukan Pilkada Damai, Jubir SAR Kanaah: Kita Semua Cinta Sidrap

22 November 2024 - 15:16 WITA

Dialog Interaktif DPRD Sulsel: Aspirasi Warga Sidrap Jadi Prioritas

22 November 2024 - 14:24 WITA

Perbaikan Jalan Poros Anggeraja-Baraka: Prioritas Awal Paslon Mitra-Mahmuddin

22 November 2024 - 14:20 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.