Menu

Mode Gelap
Lawan Potensi Intimidasi dan Kecurangan, Tim Hukum SAR KANAAH Bentuk Satgas 32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69

Eksklusif · 18 Jun 2020 19:22 WITA ·

Salut,.. Gaji dan Tunjangan Politisi Nasdem Digunakan untuk Pasang Lampu Jalan


 Salut,.. Gaji dan Tunjangan Politisi Nasdem Digunakan untuk Pasang Lampu Jalan Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Melalui program gaji dan tunjanganku (GantunganKu), anggota DPRD Sidrap dari Partai Nasdem, Abd Rahman Mustafa (ARM) kembali membantu masyarakat.

Kali ini, politisi yang akrab disapa Dedhi Berdhi itu memasang tiang penerangan lampu jalan di beberapa titik di Kelurahan Macorawalie, Rappang dan Lalebata.

“Kami bersama Nasdem Peduli kembali merealisasikan program untuk bulan Juni ini. Kali ini penerangan jalan. Tujuannya, agar masyarakat bisa menikmati penerangan di lorong-lorong,” terang ujar Sekretaris Fraksi Nasdem DPRD Sidrap itu.

Sekadat diketahui, Program GantunganKu, merupakan janji politik ARM pada pileg lalu. Dana berupa gaji dan tunjangan untuk program ‘GantunganKu’, 80 persen akan dikembalikan ke masyarakat untuk kepentingan umum, sedangkan yang 20 perse digunakan untuk operasional temu konsituen.

Anggaran GantunganKu kemudian dikelola dalam bentuk bantuan lampu penerangan jalan ke masyarakat.

Dana GantunganKu, murni 100 persen berasal dari gaji dan tunjangan anggota Fraksi Nasdem Abd Rahman Mustafa, Juni 2020 ini. (spa)

Visited 1 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 484 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Pemdes Lagading Serukan Pilkada Damai

25 November 2024 - 22:31 WITA

Dukung Pemilu Damai, Ketua KADIN Sidrap Ajak Masyarakat Bijak Gunakan Hak Pilih

24 November 2024 - 16:41 WITA

Lawan Potensi Intimidasi dan Kecurangan, Tim Hukum SAR KANAAH Bentuk Satgas

24 November 2024 - 16:35 WITA

Sudut Tepi Sidrap Luncurkan Menu Baru, Hadirkan Ayam Taliwang dan Nasi Goreng Kambing

23 November 2024 - 20:33 WITA

Sosialisasi APBD Sulsel di Bola Eppae DPRD Ajak Warga Awasi Penggunaan Dana Publik

23 November 2024 - 13:45 WITA

Matador’s Perjuangan Siap Kawal Pilkada dan Pilgub 2024 di Sidrap

23 November 2024 - 11:32 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.