Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Ajatappareng · 3 Agu 2023 18:09 WITA ·

Bupati Pinrang Pimpin Rapat Persiapan Penilian Kabupaten Sehat


 Bupati Pinrang Pimpin Rapat Persiapan Penilian Kabupaten Sehat Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, PINRANG — Bupati Pinrang Irwan Hamid memimpin langsung rapat koordinasi persiapan penilaian Kabupaten Sehat di ruang rapat Bupati Pinrang, kamis (3/8).

Dalam arahannya, Bupati Irwan mengungkapkan bahwa, upaya mempertahankan penghargaan Swasti Saba Wistara ke -4 adalah upaya yang tidak mudah.

olehnya itu, dalam rangka mempertahankan penghargaan sebagai Kabupaten Sehat ini, Bupati Irwan meminta kepada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk bersinergi sehingga penghargaan Swasti Saba Wistara ke – 5 dapat kembali diraih ditahun ini.

Dari beberapa indikator penilaian, lanjutnya, ada beberapa indikator yang belum terpenuhi secara sempurna, olehnya itu, jelang penilaian, Bupati Irwan berharap indikator ini dapat sepenuhnya terpenuhi dengan membangunsinergi diantara seluruh OPD terkait.

Bupati Irwan juga mengingatkan agar inti dari semua ini adalah menciptakan Kabupaten Pinrang yang sehat dan seluruh upaya yang telah dilakukan harus tetap dipertahankan meskipun tidak menghadapi tahapan – tahapan penilaian.

“Saya berharap, OPD bersinergi dan lakukan upaya maksimal tidak hanya dalam menghadapi penilaian namun dalam upaya menciptakan Kabupaten Pinrang yang sehat” pungkas Bupati Irwan.

Pada kesempatan ini, hadir Staf Ahli Bupati, Asisten Setda Pinrang, Kepala OPD, Camat, Kepala Bagian dan Pihak terkait lainnya. (ac)

Artikel ini telah dibaca 45 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

PT. Pegadaian Cabang Duapitue Salurkan Bantuan Kewarga yang Terdampak Banjir

6 Mei 2024 - 22:31 WITA

Innalillah.. Andi Faisal Ranggong Meninggal Dunia

6 Mei 2024 - 09:43 WITA

Aliran Listrik Wilayah Banjir Sidrap Pulih 98 Persen

5 Mei 2024 - 14:37 WITA

Begini Cara Warga Desa Tana Toro Evakuasi Mandiri Pasca Banjir

5 Mei 2024 - 08:00 WITA

Bawaslu Sidrap Rekrutmen Panwascam di Tiga Kecamatan

4 Mei 2024 - 15:16 WITA

Syaharuddin Alrif Terjun pantau Kondisi Banjir di Sidrap

4 Mei 2024 - 13:23 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.