Menu

Mode Gelap
Andi Sapada Dilantik jadi Penjabat Sekda Enrekang Libatkan Mahasiswa, ITKeS Muhammadiyah Sidrap Gelar Pelatihan Bersama Mitra UD Mas-Mar Pemkab Barru Gelar Musyawarah Pertanian MT 2023 – 2024 Berlangsung Sepekan, ‘BERBASKET FEST 2023’ Digelar di Barru Polri Naikan Pangkat Setingkat Lebih Tinggi ke-13 Pati

Terkini · 24 Jan 2018 21:38 WITA ·

Ini Langkah Polisi di Enrekang Tekan Angka Kecelakaan


 Ini Langkah Polisi di Enrekang Tekan Angka Kecelakaan Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, ENREKANG — Unit Dikyasa Satuan Lalu Lintas Polres Enrekang yang dipimpin langsung AIPDA Saparuddin kembali melaksanakan kegiatan sosialisasi Undang-undang No 22 tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan jalan.

Kegiatan ini merupakan Program kerja Kasat Lantas Polres Enrekang AKP I Madu Untung Sunantara, dikalangan pelajar dan Polantas Sahabat Anak, sehingga mereka dapat menjadi garda terdepan untuk menjadi pelopor keselamatan berlalu Lintas, Rabu (24/1/2018)

Kegiatan Sosialisasi berlangsung di Pondok Pesantren Darud Da’wah Wal’irsyad Miftahul Khair Enrekang dengan memberikan pengetahuan tertib berlalu lintas di jalan raya dan mematuhi aturan lalu lintas yang berlaku.

“Sosialisasi ini dilakukan untuk menekan angka pelanggaran dan angka kecelakaan yang terjadi di kalangan pelajar,” pungkasnya. (Bang El/ajp)

Artikel ini telah dibaca 19 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Kapolres AKBP Erwin Syah Pimpin Sertijab Pejabat Polres Sidrap

4 Desember 2023 - 10:24 WITA

Andi Sapada Dilantik jadi Penjabat Sekda Enrekang

30 November 2023 - 16:13 WITA

Libatkan Mahasiswa, ITKeS Muhammadiyah Sidrap Gelar Pelatihan Bersama Mitra UD Mas-Mar

28 November 2023 - 10:24 WITA

Pj Gubernur Sulsel Tanam Perdana Pisang Cavendish di Talumae

25 November 2023 - 23:41 WITA

Pemkab Barru Gelar Musyawarah Pertanian MT 2023 – 2024

22 November 2023 - 18:50 WITA

Rapat Paripurna DPRD Parepare Bahas Program dan Kegiatan Daerah 2024

21 November 2023 - 11:34 WITA

Trending di Terkini

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.