Menu

Mode Gelap
32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 2 Kali Lebih Baik, Paslon Iwan-Sudirman Harap Pilkada Cerdas

Ragam · 10 Agu 2019 16:30 WITA ·

Jelang Libur Hari Raya, TWP Berbenah dan Tambah Fasilitas


 Jelang Libur Hari Raya, TWP Berbenah dan Tambah Fasilitas Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Taman Wisata Puncak Bila, merupakan salah satu destinasi wisata favorit di Kabupaten Sidrap.
Terletak di Desa Bila Riase, Kecamatan Pitu Riase, Sidrap, Sulawesi Selatan (Sulsel). Tepatnya sekitar 37 km ke arah timur pusat Kota Sidrap.

Peraih destinasi wisata terbaik Sulsel tahun 2016 itu, memadukan konsep wisata modern dan panorama alam.
Jelang Libur hari raya idhul adha Manajemen TWP Terus melakukan peningkatan Inovasi Pelayanan diketahui Terdapat sejumlah wahana di kawasan wisata milik anggota DPRD Sidrap, Ahmad Shalihin Halim tersebut.

Seperti waterboom, motor ATV, sepeda air, sirkuit motor cross, flying fox, canoe, dan sepeda raksasa yang diklaim terbesar di dunia. Sepeda tersebut memiliki panjang sekitar 17 meter, dan tinggi sembilan meter.

“Untuk liburan hari raya idul adha ini kita sudah siap menyambut pengunjung dengan memperbaiki serta menambah fasilitas untuk kenyamanan pengunjung saat liburan nantinya,” ungkap Anggota DPRD Sidrap Peraih Suara terbanyak di pileg lalu ini. (ajp)

Visited 3 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 80 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Syaharuddin Alrif Silaturahmi Dengan Rumpung Keluarga Alm H Andi Ranggong di Pangkajene

14 Juli 2024 - 18:06 WITA

Masjid Tua Tosora Wajo, Didirikan Cucu Rasulullah SAW

17 April 2024 - 15:34 WITA

Rasakan Sensasinya, Nasi Goreng ‘Lupa Mantan’ di Jln Singa, Pangkajene

1 Januari 2024 - 16:13 WITA

Gula Tappo, Produk Andalan Kecamatan Pitu Riase Tampil di Pameran UMKM

7 November 2023 - 19:47 WITA

Ayo ke Desa Leppangeng, Punya Destinasi Wisata Alam Menarik

26 Oktober 2023 - 12:59 WITA

Jembatan Pelangi Lagading, Destinasi yang Menawarkan Keindahan

4 Oktober 2023 - 20:32 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.