Menu

Mode Gelap
32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 2 Kali Lebih Baik, Paslon Iwan-Sudirman Harap Pilkada Cerdas

Ajatappareng · 10 Mei 2021 15:05 WITA ·

Judi Togel Marak di Sidrap, Aksinya Terang-terangan


 Foto: ilustrasi/int Perbesar

Foto: ilustrasi/int

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Praktik perjudian berupa Toto Gelap (Togel), sejak beberapa bulan suci Ramadan 1442 H/2021 M marak di Kecamatan Tellu Limpoe, Kabupaten Sidrap.

Meski dunia sedang dihantui pandemi global, tampaknya praktik judi Togel tetap marak di tengah masyarakat. Para bandar judi tetap menggelar praktik perjudian.

Lapak-lapak offline pun mudah dijumpai di berbagai tempat, salah satunya di sebelah barat pasar Amparita, Kecamatan Tellu Limpoe, Sidrap.

Perjudian togel dilakukan secara terang-terangan. Sejumlah orang terlihat duduk bersilah di salah satu rumah sambil merumus angka yang mau dipasang.

Kanit Reskrim Polsek Tellu Limpoe, IPDA Rahmat mengatakan akan terlebih dahulu berkoordinasi dengan Kapolsek terkait hal tersebut.

“Saya akan koordinasikan dulu ke Kapolsek. Setelah itu akan turun melakukan patroli dibeberapa lokasi yang disinyalir marak perjudian togel,” singkatnya. (asp/ajp)

Visited 62 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 1,137 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Sudut Tepi Sidrap Luncurkan Menu Baru, Hadirkan Ayam Taliwang dan Nasi Goreng Kambing

23 November 2024 - 20:33 WITA

Sosialisasi APBD Sulsel di Bola Eppae DPRD Ajak Warga Awasi Penggunaan Dana Publik

23 November 2024 - 13:45 WITA

Matador’s Perjuangan Siap Kawal Pilkada dan Pilgub 2024 di Sidrap

23 November 2024 - 11:32 WITA

SAR-Kanaah Hentak Lapangan Uluale: Warga Sidrap Serukan ‘Dua Dua

23 November 2024 - 11:12 WITA

Serukan Pilkada Damai, Jubir SAR Kanaah: Kita Semua Cinta Sidrap

22 November 2024 - 15:16 WITA

Dialog Interaktif DPRD Sulsel: Aspirasi Warga Sidrap Jadi Prioritas

22 November 2024 - 14:24 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.