Menu

Mode Gelap
Lawan Potensi Intimidasi dan Kecurangan, Tim Hukum SAR KANAAH Bentuk Satgas 32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69

Eksklusif · 16 Mei 2023 16:00 WITA ·

Ketua Dekranasda Pinrang Hadiri Jadi Kerajinan Nasional di Medan


 Ketua Dekranasda Pinrang Hadiri Jadi Kerajinan Nasional di Medan Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, PINRANG — Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) kabupaten Pinrang Hj. A. Sri Widiyati Irwan berkesempatan menghadiri puncak peringatan hari Ulang Tahun Dewan Kerajinan Nasional yang dipusatkan di Kota Medan Provinsi Sumatera Utara, Selasa (16/5).

Dalam sambutannya, Ketua Dewan Kerajinan Nasional Hj.Wury Ma’ruf Amin mengungkapkan bahwa, saat ini keberadaan masyarakat yang berprofesi sebagai pengrajin sudah mulai berkurang.

Hal ini, lanjutnya, dikarenakan lambatnya regenerasi dari profesi ini yang menyebabkan keberadaan para pengrajin mulai berkurang dari tahun ke tahun.

Olehnya itu, lanjutnya, Dewan Kerajinan Nasional giat melakukan stimulasi dengan berbagai program dengan harapan memunculkan generasi baru dari para pengrajin dari seluruh Indonesia.

Kegiatan ini turut dihadiri Ibu Negara Republik Indonesia Iriana Joko Widodo yang berkesempatan memotong tumpeng sebagai salah satu prosesi Peringatan HUT Dewan Kreasi Nasional yang telah memasuki usia 43 tahun. (ac)

Visited 10 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 116 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Pemdes Lagading Serukan Pilkada Damai

25 November 2024 - 22:31 WITA

Dukung Pemilu Damai, Ketua KADIN Sidrap Ajak Masyarakat Bijak Gunakan Hak Pilih

24 November 2024 - 16:41 WITA

Lawan Potensi Intimidasi dan Kecurangan, Tim Hukum SAR KANAAH Bentuk Satgas

24 November 2024 - 16:35 WITA

Sudut Tepi Sidrap Luncurkan Menu Baru, Hadirkan Ayam Taliwang dan Nasi Goreng Kambing

23 November 2024 - 20:33 WITA

Sosialisasi APBD Sulsel di Bola Eppae DPRD Ajak Warga Awasi Penggunaan Dana Publik

23 November 2024 - 13:45 WITA

Matador’s Perjuangan Siap Kawal Pilkada dan Pilgub 2024 di Sidrap

23 November 2024 - 11:32 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.