Menu

Mode Gelap
Tim Futsal Mare Juarai Turnamen Futsal di GOR Enrekang Anak Jalanan mulai Resahkan Pedagang di  Lapangan Lasinrang Park Pinrang PJ Bupati Pinrang Pimpin Rakor Sosialisasi Pemilukada di Kecematan Pj Bupati Enrekang Lantik 2 Pj Kades Afrah Naila Arkana, Wakil Enrekang Menjuarai Lomba Bertutur Tingkat Provinsi

Ajatappareng · 10 Sep 2023 16:41 WITA ·

Kuliner Jalkot’ta, Menunya Nikmat Bikin Ketagihan


 Kuliner Jalkot’ta, Menunya Nikmat Bikin Ketagihan Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Bisnis kuliner terus berkembanh di Kabupaten Sidrap. Seakan menjawab  keresahan para pecinta kuliner, Jalkot’ta hadir dengan menu ciri khas yang pastinya bikin ketagihan.

Bertemlat di Jalan jenderal Sudirman No. 102  atau sebelah timur kantor harian Fajar Pangkajene Sidrap,, Jalkot’ta hadir dengan beragam menu.

Owner Jalkot’ta, Irfandi mengatakan, ini sudah tahun kedua ia melakukan  penjualan menu khas Jalangkote, dengan label Jalkot’ta.

“Selain jalkot, kami juga buka warung makan dan menyediakan berbagai macam makanan seperti chicken steak, Bebek kremes, ayam kremes, ayam penyet, chicken katsu Bento, fire chicken, gado gado kepo, nasi goreng kepo, telur gimbal,  chicken katsu Frozen dan juga  pisang keju plant sugar,” terangnya.

Dia pun memberikan tips agar para pelaku UMKM dapat bertahan dan tetap berkembang di tengah situasi yang serba sulit ini. Menurutnya, agar dapat bertahan dan tetap berkembang, para pelaku UMKM harus mampu menciptakan produk yang tepat dan sesuai sasaran.

Selain itu, para pelaku UMKM harus membuka diri dan memperluas networking, sehingga punya wawasan dan informasi tentang produk yang dibutuhkan masyarakat saat ini. Mereka juga wajib mempelajari media massa dan teknologi informasi sebagai sarana promosi dan publikasi produknya. (bro)

Visited 1 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 165 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Tiga Santri TPA Al-Islamiyah Wakili Sidrap di FASI Tingkat Provinsi

26 Juli 2024 - 19:14 WITA

Kapolsek Alla Dukung Percepatan Penurunan Stunting

26 Juli 2024 - 18:05 WITA

PT Mubarak Haramain Internasional Bermitra dengan PT Amanah yang Berizin PIHK

26 Juli 2024 - 17:40 WITA

Warga Desa Leppangnge Demo DPRD Sidrap, Tuntut Kinerja Kepala Desa yang Tak Transparan

26 Juli 2024 - 17:18 WITA

Calon Bupati Sidrap Wajib Sesuaikan Visi Misi dengan RPJPD

25 Juli 2024 - 20:03 WITA

Polres Enrekang Siap Amankan Pilkada 2024, Gelar Simulasi Sispamkota

25 Juli 2024 - 19:51 WITA

Trending di Eksklusif