Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Terkini · 4 Jan 2020 17:10 WITA ·

Truk Fuso Tabrak Tiang Reklame di Sidrap


 Truk Fuso Tabrak Tiang Reklame di Sidrap Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Salah satu Mobil Truk 10 roda merk Mitsubisi Fuso dengan Nomor Polisi DD 8997 KU menabrak tiang reklame milik Pemerintah Kabupaten Sidrap tepat di depan SPBU Majelling, dijalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Majelling Wattang, Kecamatan Maritengngae, Sidrap.

Menurut Keterangan Unit Laka Polres Sidrap, AIPTU IG Caya S, Sabtu (4/1/2020), mengatakan kejadian bermula saat mobil truk ini berusaha menghindari mobil yang ada didepannya.

Saat menghindar, stir dan rem mobil truk pengangkut Teh Gelas dan Teh Pucuk itu tak berfungsi alias blong dan akhirnya menabrak tiang reklame tersebut.

“Untungnya tak ada korban jiwa. Mobil tersebut mengalami kerusakan pada bagian depan dan papan reklame tersebut miring,” kata Caya S..

Kejadian tersebut, sempat membuat macet perempatan Jalan Jenderal Sudirman dan Jl Ganggawa. Tepatnya di traffig light Masjid Agung.

Untuk menghindari kemacetan, mobil truk tersebut dievakuasi oleh Satlantas Polres Sidrap dibantu oleh warga yang berada disekitaran SPBU Majelling. (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 590 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Mudahkan Masyarakat, SIM Keliling Polres Sidrap Akan Hadir di Watang Pulu dan Dua Pitue

1 Mei 2024 - 14:21 WITA

Pengurus DPD Nasdem Sidrap All In Menangkan SAR di Pilkada 2024

1 Mei 2024 - 12:02 WITA

Babinsa 05 Dua Pitue gelar karya bakti penanaman Pohon Di RSUD Dua Pitue

30 April 2024 - 14:14 WITA

Tokoh Agama di Sidrap Serahkan Petisi Berantas 4S dan PSK ke Pejabat Bupati

29 April 2024 - 22:08 WITA

Kejari Sidrap Musnahkan 869 Gram Sabu dan 89 Butir Pil Ekstasi

29 April 2024 - 17:28 WITA

Mahmud Yusuf Resmi Mendaftar di PPP, Demokrat dan PAN

29 April 2024 - 17:12 WITA

Trending di Politik

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.