Menu

Mode Gelap
Danrem 141/Toddopuli, Brigjen TNI S. Hartono Kunjungi Peternakan Cahaya Mario Grup Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada Begini Respon Parpol dan Tokoh Terkait Wacana Pilkada Dipilih DPRD Polisi Sita Mesin Cetak dan Uang Palsu Rp446,7 Juta di UIN Makassar Malam Ini, Myanmar Tantang Timnas Garuda Muda di Piala AFF 2024

Ajatappareng · 29 Sep 2021 20:50 WITA ·

Pemindahan Pedagang Telur dari Terminal ke Pasar Komoditi mulai Disusun


 Pemindahan Pedagang Telur dari Terminal ke Pasar Komoditi mulai Disusun Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP –– Rencana pemanfaatan pasar komoditi beras dan telur di Pasar Batu Lappa, Kecamatan Watang Pulu, Kabupaten Sidrap, mulai dibahas.

Termasuk, teknis pemindahan pedagang telur dan beras yang ada di Terminal Pangkajene ke pasar komoditi Lawawoi, sebelah barat kantor SKPD.

Rencana itu, kembali dibahas Pemerintah Kabupaten Sidrap, Rabu (29/9/2021), dipimpim Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setda Sidrap, Andi Faisal Ranggong.

Remcananya, Pemkan akan membentuk tim untuk mengawal proses pemindahan pedagang ke pasar komoditi tersebut.

Tim ini melibatkan beberapa stakeholder, terdiri unsur pemerintah, pedagang, hingga asosiasi peternak.

Pemindahan pedagang telur, sekaligus pemanfaatan pasar komoditi ini, merupakan upaya pemerintah dalam menstabilkan harga telur.

Perwakilan peternak, H. Fathuddin, mengapresiasi pemfungsian pasar komoditi dan keterlibatan pemerintah dalam persoalan harga telur yang dihadapi peternak saat ini.

“Mudah-mudahan apa yang menjadi masalah beberapa bulan terakhir ini teratasi dan kondisi bisa menjadi lebih baik,” tandas anggota DPRD Sidrap itu. (asp)

Artikel ini telah dibaca 452 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Bupati Sidrap Imbau Warga Waspadai Bahaya Listrik Setelah Kebakaran Rumah

24 Desember 2024 - 13:13 WITA

FPII Setwil Riau Rayakan HUT ke 5 FPII Setwil Riau Bersama Anak Panti Asuhan

23 Desember 2024 - 22:09 WITA

Danrem 141/Toddopuli, Brigjen TNI S. Hartono Kunjungi Peternakan Cahaya Mario Grup

23 Desember 2024 - 18:14 WITA

Antisipasi Banjir, Bupati Sidrap terpilih Tegaskan Pentingnya Edukasi Kebersihan

23 Desember 2024 - 10:39 WITA

Pj Bupati Sidrap Siap Kawal Program Strategis hingga Pelantikan Pemimpin Baru

22 Desember 2024 - 22:21 WITA

Syaharuddin Alrif Dorong “Battle of Crosser” Jadi Agenda Tahunan Sidrap

22 Desember 2024 - 17:30 WITA

Trending di Olahraga

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.