Menu

Mode Gelap
Implementasi Teknologi Berbasis Android di Posyandu, Tim PKM ITKes Muhammadiyah Sidrap Lakukan Ini Ditres Narkoba Polda Sulsel Gagalkan Peredaran Narkoba di Pinrang Warning ASN Terlibat Politik, H Ruslan: Hati-hati, Ada Aturan Mengikat ASN Gantikan Yusuf DM, Andi Bahari Parawansa Jabat Plh Sekda Sidrap Partai Non Parlemen Gabung di Koalisi,  Pasangan BLB Optimis Menang di Pilkada Pinrang

Ajatappareng · 29 Des 2023 16:06 WITA ·

Pj Bupati Enrekang Lantik 46 Penjabat Kepala Desa


 Pj Bupati Enrekang Lantik 46 Penjabat Kepala Desa Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, ENREKANG — Pj Bupati Enrekang, Dr H Baba SE MM mengambil sumpah jabatan dan melantik 46 Penjabat Kepala Desa se-Kabupaten Enrekang.

Acara berlangsung di Ruang Pola Kantor Bupati, Jumat, 29 Desember 2023. Pelantikan dihadiri Ketua DPRD Enrekang, jajaran forkopimda, pimpinan OPD, APDESI, PPDI, dan para undangan lainnya.

46 desa yang dijabat oleh Pj ini, kadesnya telah berakhir masa jabatannya. H Baba menyampaikan selamat mengemban amanah kepada 46 penjabat kades.

Pj Bupati menegaskan tugas pokok dan fungsi Pj kades hampir sama dengan kades sebelumnya. Karenanya, pj kades diminta melanjutkan dan menyempurnakan program yang telah ada. Selain itu, 10 program prioritas Pj Bupati juga harus selaras dengan program di desa.

“Saya berharap Pj Kades sebagai pejabat yang ditunjuk oleh Pemda, agar lebih bijak dan adil, serta lebih inovatif dan berintegritas, sehingga diterima dengan baik oleh masyarakat,” kata Pj Bupati.

Ia juga mengingatkan Pj Kades akan dievaluasi kinerjanya setiap 3 bulan. Meliputi bagaimana penyelenggaran pemerintahan, pembangunan dan pembinaan kemasyarakatan.

Acara ini dirangkai dengan penandatanganan naskah perjanjian hibah barang milik daerah, berupa tanah bangunan dan kendaraan dinas kepada pemerintah desa. (*/sp)

Visited 6 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 40 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

SAR-Kanaah : Sabar Hadapi Hujatan, Fokus Bangun Sidrap

14 September 2024 - 09:14 WITA

Penemuan Mayat Laki-laki Terapung di Bendungan Dusun II Pabbaresseng Terungkap

14 September 2024 - 08:41 WITA

Implementasi Teknologi Berbasis Android di Posyandu, Tim PKM ITKes Muhammadiyah Sidrap Lakukan Ini

13 September 2024 - 19:24 WITA

Puluhan Pelajar Berebut Tanda Tangan dan Swafoto Bersama SAR

13 September 2024 - 15:55 WITA

Komitmen Paslon Irwan Hamid-Sudirman Bungi Untuk Pembangunan Berkelanjutan

12 September 2024 - 18:53 WITA

Milenial Sulsel Siap Menangkan Pasangan Andalan Hati di Pilgub Sulsel 2024

12 September 2024 - 15:00 WITA

Trending di Terkini