Menu

Mode Gelap
Tim Futsal Mare Juarai Turnamen Futsal di GOR Enrekang Anak Jalanan mulai Resahkan Pedagang di  Lapangan Lasinrang Park Pinrang PJ Bupati Pinrang Pimpin Rakor Sosialisasi Pemilukada di Kecematan Pj Bupati Enrekang Lantik 2 Pj Kades Afrah Naila Arkana, Wakil Enrekang Menjuarai Lomba Bertutur Tingkat Provinsi

Eksklusif · 8 Feb 2018 12:17 WITA ·

Polisi Ini Patungan Bangun Tempat Ibadah di Pituriase


 Polisi Ini Patungan Bangun Tempat Ibadah di Pituriase Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Aksi sosial aparat kepolisian ini patut diacungi jempol. Disela-sela kesibukan mengatasi permaslahan keamanan, mereka patungan secara ikhlas untuk membangun sebuah mushollah di sekitar halaman kantornya.

Aparat ini tersebut adalaha, Polsek Pituriase Polres Sidrap. Meski berada di desa paling jauh dari kota pangkajene, hal itu tak menyurutkan semangat mereka membangun tempat ibadah.

“Sebulan lamanya direhab, mushollah sederhana Polsek Pituriase ini akhirnya siap ditempati untuk beribadah,” ungkap Kapolsek Pituriase, Iptu Syahrul, Kamis, (8/2/2018).

Syahrul menjelaskan, pembangunan musholah tersebut tidak lepas dari bantuan para anggotanya, Kapolres dan warga setempat.

“Dana pembangunan ini merupakan bantuan swadaya Kapolres, personil Polsek beserta warga setempat yang sangat membutuhkan adanya tempat ibadah” lanjut Syahrul.

Kapolsek pun bersyukur dan berterima kasih kepada aparatnya, karena ikhlas dalam menyisihkan rezkinya untuk pembangunan tempat ibadah.

“Saya mewakili seluruh personil Polsek menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh personil dan warga,” pungkasnya.

Hal senada disampaikan oleh samad (35) warga Pituriase yang merasa bersyukur dengan inisiatif Kapolsek membangun tempat ibadah di wilayahnya.

“Disini masjid cukup jauh pak butuh jarak tempuh sekitar 5Km untuk dilalui apalagi kondisi jalan saat ini cukup rusak dimusim hujan, sekali lagi terima kasih pak polisi ” tutup samad. (asp/ajp).

Visited 1 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 13 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Kapolsek Alla Dukung Percepatan Penurunan Stunting

26 Juli 2024 - 18:05 WITA

PT Mubarak Haramain Internasional Bermitra dengan PT Amanah yang Berizin PIHK

26 Juli 2024 - 17:40 WITA

Warga Desa Leppangnge Demo DPRD Sidrap, Tuntut Kinerja Kepala Desa yang Tak Transparan

26 Juli 2024 - 17:18 WITA

Calon Bupati Sidrap Wajib Sesuaikan Visi Misi dengan RPJPD

25 Juli 2024 - 20:03 WITA

Polres Enrekang Siap Amankan Pilkada 2024, Gelar Simulasi Sispamkota

25 Juli 2024 - 19:51 WITA

PT Mubarak Haramain Internasional Kembali Jadi Sorotan: Klaim Kuota Percepatan Haji Tuai Protes

25 Juli 2024 - 13:52 WITA

Trending di Eksklusif