Menu

Mode Gelap
32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 2 Kali Lebih Baik, Paslon Iwan-Sudirman Harap Pilkada Cerdas

Ajatappareng · 17 Jun 2022 18:14 WITA ·

Sambut HUT Bhayangkara ke-66, Bupati Pinrang Hadiri Vaksinasi di Mapolres


 Sambut HUT Bhayangkara ke-66, Bupati Pinrang Hadiri Vaksinasi di Mapolres Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, PINRANG — Bupati Pinrang Irwan Hamid meninjau pelaksanaan Vaksinasi dan Layanan kesehatan gratis di Halaman Kantor Kepolisian Resort Pinrang, Jum’at (17/6/2022).

Kegiatan ini diinisiasi Kepolisian Republik Indonesia dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke-66 tahun 2022.

Bupati Irwan mengungkapkan, selain untuk meminimalisir penyebaran covid-19 yang saat ini masih menjadi pandemi, kegiatan ini juga menjadi salah satu upaya dalam pemulihan ekonomi.

“Apabila kita semua sudah di vaksin maka penyebaran covid dapat diminimalisir, dengan demikian, ekonomi kembali dapat berjalan,” ujar Bupati Irwan.

Sementara itu, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Pinrang drg.Dyah Puspita Dewi, M.Kes mengungkapkan jumlah sasaran vaksinasi hari ini adalah 350.

‘”Untuk capaian vaksinasi Kabupaten Pinrang dosis pertama berada pada angka 87,66%, dosis kedua 66,8% dan dosis ketiga atau booster pada angka 7,6%,” ungkapnya

Lebih lanjut Dewi sapaan akrabnya mengungkapkan, rendahnya capaian vaksinasi untuk dosis ketiga ini diharapkan dapat ditingkatkan melalui kegiatan sosial

“Untuk meningkatkan capaian vaksin ketiga baiknya gelar kegiatan serbuan vaksin seperti ini,” terangnya

Dalam kegiatan ini, Bupati Irwan didampingi Kapolres Pinrang AKBP Moh. Roni Mustofa, Dandim 1404 Pinrang Letkol Inf. Aris Barunawan, Asisten Administrasi Umum Setda Pinrang A.Pawelloi Nawir, Kadis Kesehatan drg. Dyah Puspita Dewi, M.Kes, Kepala Bagian Organisasi Setda Pinrang Syamsumarlin. (ac)

Visited 1 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 51 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Sukses, KPU Pinrang Gelar Debat Publik Terakhir Pilkada 2024: Fokus Pembangunan Berbasis Kearifan Lokal

12 November 2024 - 23:32 WITA

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Enrekang dinobatkan sebagai Pemenang Inovasi Layanan Digital Terbaik Tahun 2024

7 November 2024 - 13:15 WITA

Jumat Curhat di Batulappa, Kapolres Pinrang Sampaikan Himbauan Keamanan Bagi Pemilik Ternak

1 November 2024 - 19:41 WITA

Kampanye Tatap Muka Paslon Irwan-Sudirman Dihadiri Langsung Putra Bungsu Presiden Ke-7

30 Oktober 2024 - 15:02 WITA

Kaesang Pangarep Ajak Milenial Sidrap Dukung Pasangan SAR-Kanaah Demi Sidrap Lebih Maju

30 Oktober 2024 - 10:42 WITA

KPU Pinrang Sukses Gelar Debat Pertama Pilkada Pinrang Tahun 2024

29 Oktober 2024 - 21:41 WITA

Trending di Pinrang

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.