Menu

Mode Gelap
Sidrap Terima Dana Rp539 Juta untuk Penanganan Bencana Hidrometeorologi Danrem 141/Toddopuli, Brigjen TNI S. Hartono Kunjungi Peternakan Cahaya Mario Grup Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada Begini Respon Parpol dan Tokoh Terkait Wacana Pilkada Dipilih DPRD Polisi Sita Mesin Cetak dan Uang Palsu Rp446,7 Juta di UIN Makassar

Ajatappareng · 21 Jul 2021 12:55 WITA ·

Sembelih 11 Sapi dan 2 Kambing, Satlantas Sidrap bagi Daging Kurban


 Sembelih 11 Sapi dan 2 Kambing, Satlantas Sidrap bagi Daging Kurban Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP, — Pada momen lebaran Idul Adha 1442 Hijriah, Polres Sidrap, Sulawesi Selatan, menyembelih 11 ekor sapi dan 2 ekor kambing di Mapolres Sidrap. Dagin kurban pun diantar langsung ke rumah warga yang layak diberikan. 

Kapolres Sidrap AKBP Leonardo Panji Wahyudi melalui Kasat Lantas Polres Sidrap AKP Muhammad Thamrin mengatakan, kurba 11 sapi dan 2 kambing dari sejumlah personil. Pembagianya langsung kepada warga yang layak mendapatkan daging kurban. 

” Dalam perayaan Idul Adha 1442 H mengambil tema Idul Adha Menanamkan ketagwaan dengan nilai-nilai pengorbanan dan keikhlasan pengabdian dalam mewujudkan Polri yang Presisi ” Kata Muhammad Thamrin

Kasat lantas Polres Sidrap mengatakan, penyembelihan hewan kurban dilakukan dihalaman Mapolres Sidrap Dari 11 ekor hewan kurban sapi dan 2 ekor kambing yang disembelih di Polres Sidrap dan diserahkan kepada tukang bemor dan kaum duafa.

“Diucapkannya banyak terima kasih kepada seluruh anggota yang telah tulus ikhlas untuk berkurban. Semoga ketulusan dan keikhlasan para anggota untuk berkurban mendapat balasan dari Allah, SWT”  Ujar Thamrin

Lanjut Thamrin penyembelihan hewan kurban ini merupakan bentuk dari kepedulian sosial Polres Sidrap terkhusus Sat.Lantas Polres Sidrap  dengan berbagi kepada masyarakat dan lingkungan sekitar yang rutin dilakukan setiap tahunnya.

”Semoga kedepan kegiatan penyembelihan hewan kurban yang dilakukan Polres Sidrap tetap terlaksanakan,” Harap Thamrin

Kasat Lantas berharap dengan kepedulian sosial yang dilakukan Polres Kudus, dapat lebih mendekatan dengan masyarakat dan terjalin silahturahmi dalam mendukung tugas-tugas Kepolisian dibidang Lantas.

Artikel ini telah dibaca 44 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

KIP Kuliah 2025: H. Syaharuddin Alrif Serahkan Bantuan kepada Mahasiswa UMS Rappang

4 Januari 2025 - 15:02 WITA

Kabar Baik, PLN Parepare akan Luncurkan Program Listrik Masuk Sawah

4 Januari 2025 - 11:58 WITA

Komunitas S3 Gelar Silaturahmi Awal Tahun, Teguhkan Visi dan Perkuat Eksistensi di Sidrap

4 Januari 2025 - 11:10 WITA

Sidrap Terima Dana Rp539 Juta untuk Penanganan Bencana Hidrometeorologi

2 Januari 2025 - 16:16 WITA

Libur Tahun Baru 2025, Bupati Sidrap Tetap Aktif Jalankan Program Sidrap Bersih

1 Januari 2025 - 20:17 WITA

Tahun Baru dan Gaya Baru Pemimpin Sidrap

1 Januari 2025 - 00:59 WITA

Trending di Opini

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.