Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Eksklusif · 3 Mei 2019 13:55 WITA ·

Jelang Bulan Ramadan, PJU Polres Sidrap Rapat Persiapan Pengamanan


 Jelang Bulan Ramadan, PJU Polres Sidrap Rapat Persiapan Pengamanan Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Kapolres Sidrap AKBP Budi Wahyono menggelar rapat bersama seluruh Pejabat Utama (PJU) jajarannya. Rapat tersebut dalam rangka membahas kesiapan pengamanan menjelang bulan suci ramadhan 1440 H.

“Kami membahas beberapa hal terkait strategi mengamankan beberapa agenda kegiatan di bulan suci ramadhan yang tidak lama lagi akan kita rayakan ” ujarnya usai memimpin rapat di kantornya jalan Bau Massepe Nomor 1 Kelurahan Pangkajene Sidrap, Jumat (3/5/19) pagi

Pada kesempatan rapat tersebut, Kapolres juga mengimbau kepada seluruh Kasat dan Kapolseknya untuk selalu mewaspadai peningkatan aktifitas warga khususnya di lokasi perbelanjaan.

“Aktifitas dipastikan akan meningkat baik itu di pasar maupun di lokasi perbelanjaan lainnya, untuk itu kami sudah mewaspadai berbagai ancaman maupun tindak pidana yang akan muncul, kami akan tingkatkan imbauan dan patroli guna memberi rasa aman dan nyaman kepada masyarakat ” ujarnya

Lebih lanjut, orang nomor satu di jajaran Polres Sidrap itu juga mengatakan bahwa moment bulan suci ini juga akan dia manfaatkan untuk lebih mendekatkan diri dengan sang pencipta serta warganya dengan memperbanyak kegiatan yang bersifat ibadah.

“Kami akan programkan safari taraweh keliling selain itu kami juga akan menggelar buka puasa bersama dan pembagian takjil di jalan raya,” tutupnya (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 34 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Tokoh Agama di Sidrap Serahkan Petisi Berantas 4S dan PSK ke Pejabat Bupati

29 April 2024 - 22:08 WITA

Tak Cukup 24 Jam, Personil Polsek Panca Rijang Ungkap Kasus Penganiayaan

26 April 2024 - 21:23 WITA

Puncak Bila, Wisata Kaya Wahana dengan Harga Terjangkau

25 April 2024 - 15:15 WITA

Polres Sidrap Gelar Press Release Pengungkapan Kasus Bulan April 2024

24 April 2024 - 10:16 WITA

Angkut 17 Jeriken BBM, Grand Max Ludes Terbakar di SPBU Tanete

23 April 2024 - 18:36 WITA

Kecelakaan Beruntun di Sidrap, 1 Orang Meninggal Dunia

23 April 2024 - 18:08 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.