Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Eksklusif · 8 Feb 2018 12:17 WITA ·

Polisi Ini Patungan Bangun Tempat Ibadah di Pituriase


 Polisi Ini Patungan Bangun Tempat Ibadah di Pituriase Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Aksi sosial aparat kepolisian ini patut diacungi jempol. Disela-sela kesibukan mengatasi permaslahan keamanan, mereka patungan secara ikhlas untuk membangun sebuah mushollah di sekitar halaman kantornya.

Aparat ini tersebut adalaha, Polsek Pituriase Polres Sidrap. Meski berada di desa paling jauh dari kota pangkajene, hal itu tak menyurutkan semangat mereka membangun tempat ibadah.

“Sebulan lamanya direhab, mushollah sederhana Polsek Pituriase ini akhirnya siap ditempati untuk beribadah,” ungkap Kapolsek Pituriase, Iptu Syahrul, Kamis, (8/2/2018).

Syahrul menjelaskan, pembangunan musholah tersebut tidak lepas dari bantuan para anggotanya, Kapolres dan warga setempat.

“Dana pembangunan ini merupakan bantuan swadaya Kapolres, personil Polsek beserta warga setempat yang sangat membutuhkan adanya tempat ibadah” lanjut Syahrul.

Kapolsek pun bersyukur dan berterima kasih kepada aparatnya, karena ikhlas dalam menyisihkan rezkinya untuk pembangunan tempat ibadah.

“Saya mewakili seluruh personil Polsek menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh personil dan warga,” pungkasnya.

Hal senada disampaikan oleh samad (35) warga Pituriase yang merasa bersyukur dengan inisiatif Kapolsek membangun tempat ibadah di wilayahnya.

“Disini masjid cukup jauh pak butuh jarak tempuh sekitar 5Km untuk dilalui apalagi kondisi jalan saat ini cukup rusak dimusim hujan, sekali lagi terima kasih pak polisi ” tutup samad. (asp/ajp).

Artikel ini telah dibaca 13 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Tokoh Agama di Sidrap Serahkan Petisi Berantas 4S dan PSK ke Pejabat Bupati

29 April 2024 - 22:08 WITA

Tak Cukup 24 Jam, Personil Polsek Panca Rijang Ungkap Kasus Penganiayaan

26 April 2024 - 21:23 WITA

Puncak Bila, Wisata Kaya Wahana dengan Harga Terjangkau

25 April 2024 - 15:15 WITA

Polres Sidrap Gelar Press Release Pengungkapan Kasus Bulan April 2024

24 April 2024 - 10:16 WITA

Angkut 17 Jeriken BBM, Grand Max Ludes Terbakar di SPBU Tanete

23 April 2024 - 18:36 WITA

Kecelakaan Beruntun di Sidrap, 1 Orang Meninggal Dunia

23 April 2024 - 18:08 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.