Menu

Mode Gelap
32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 2 Kali Lebih Baik, Paslon Iwan-Sudirman Harap Pilkada Cerdas

Eksklusif · 21 Mei 2019 22:01 WITA ·

Polsek Enrekang Buka Puasa Bersama Anak-Anak Pondok Pesantren


 Polsek Enrekang Buka Puasa Bersama Anak-Anak Pondok Pesantren Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, ENREKANG — Keluarga Besar Polsek Enrekang  menggelar buka puasa bersama dengan anak-anak Pondok Pesantren Al Irsyad Midtahul Khair DDI Enrekang, sebelum acara buka puasa bersama dilakukan pembacaan surat yasin secara bersamaan.

Pada kesempatan tersebut Kapolsek Enrekang Antonius, T. S.Pd bersama dengan Ketua Bhayangkari Ranting Enrekang Fenti Antonius juga memberikan bingkisan sembako kepada anak-anak panti Asuhan tersebut.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kapolsek Enrekang AKP. Antonius T, S.Pd para pengasuh pondom pesantren Al Irsyad DDI Enrekang Ustad Ulil dan Ustad Abbas serta para personel polsek Enrekang dan Pengurus Bhayangkari Enrekang dan Anak-Anak Panti Asuhan Al-Irsyad DDI Enrekang.

Kapolres Enrekang Ibrahim Aji melalui Kapolsek Enrekang Antonius T, Selasa (21/5/2109) mengatakan bahwa adapun maksud dan tujuan kegiatan buka puasa bersama adalah sebagai wujud rasa syukur kepada Allah SWT.

“Memberi perhatian dan berbagi dengan anak-anak panti asuhan yang ada di Kecamatan Enrekang sehingga anak-anak yang ada di Pondok  Pesantren tersebut dapat merasakan kebahagian menikmati bulan suci Ramadhan dalam kesederhanaan dan juga sebagai ajang menjalin silaturrahmi,” katanya.

Lebih lanjut ditambahkannya kegiatan ini juga sebagai wujud kepedulian sosial anggota Kepolisian Sektor Enrekang untuk berbagi dengan sesama di bulan suci Ramadhan.

“Diharapkan kegiatan ini bisa menambah keimanan dan ketakwaan. Kegiatan yang kita laksanakan bisa bernilai ibadah dan apa yang kita berikan dapat berguna serta bermanfaat bagi para anak-anak pondok pesantren tersebut demikian Kapolsek Enrekang. (asr/ajp)

Visited 1 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 93 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Hadapi Pilkada, Bawaslu Sulsel Fokus Tangkal Isu SARA dan Ujaran Kebencian di Sosmed

7 November 2024 - 15:17 WITA

Syaharuddin Alrif: Dari Petani untuk Petani, Kami Siap Wujudkan Perubahan di Sidrap

5 November 2024 - 10:31 WITA

Penunjukan Kepala BAPENDA Jadi Plt DPMD, Keputusan PJ Bupati Enrekang Menuai Kritik

4 November 2024 - 10:54 WITA

Dukungan Mengalir, SAR-Kanaah Jadi Harapan Masyarakat Majelling

3 November 2024 - 23:52 WITA

Paslon SAR-Kanaah Jalin Kedekatan dengan Masyarakat Lewat Blusukan di Majelling

3 November 2024 - 21:21 WITA

Terbukti Tidak Netral, Guru SDN 147 Pelali Dituntut 3 Bulan Penjara di Enrekang

2 November 2024 - 15:03 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.