Menu

Mode Gelap
Danrem 141/Toddopuli, Brigjen TNI S. Hartono Kunjungi Peternakan Cahaya Mario Grup Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada Begini Respon Parpol dan Tokoh Terkait Wacana Pilkada Dipilih DPRD Polisi Sita Mesin Cetak dan Uang Palsu Rp446,7 Juta di UIN Makassar Malam Ini, Myanmar Tantang Timnas Garuda Muda di Piala AFF 2024

Ajatappareng · 22 Okt 2020 18:27 WITA ·

Warga Keluhkan Pembangunan Toko Modern di Depan Pasar Empagae


 Warga Keluhkan Pembangunan Toko Modern di Depan Pasar Empagae Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Keberadaan toko modern yang saat ini dibangun di depan Pasar Empagae, Kecamatan Wattang Sidenreng, kini menjadi sorotan.

Pasalnya, Toko Modern ini dibangun pas didepan Pasar Empagae, Padahal menurut peraturan daerah Perda Nomor 4 Tahun 2014 tentang penataan Toko moderen jarak pendirian harusnya berjarak kurang lebih 500 meter dari pasar tradisional.

Kepala Dinas Perdagangan Sidrap, Ahmad Dollah dihubungi melalui Telpon Seluler Kamis (22/10/2020) Pembangunan Toko Modern tersebut memang sudah dikeluhkan oleh warga Sidrap.

Untuk menindaklanjuti hal tersebut, Tim terpadu akan terjun melakukan pengecekan Izin Toko Modern tersebut.

“Insya Allah, besok kita akan turun melakukan pengecekan Izin pembangunan Toko Modern,” kata Ahmad.

Sudah banyak warga yang menelpon terkait Keluhan tersebut. Namun Dinas Perdagangan, tak bisa berbuat apa-apa karena Surat Izin Tempat Usaha (Situ) dan Surat Izin Usaha Perdagangan (Siup) semuanya keluar dari Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (Dinas PMPTSP). (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 1,807 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Danrem 141/Toddopuli, Brigjen TNI S. Hartono Kunjungi Peternakan Cahaya Mario Grup

23 Desember 2024 - 18:14 WITA

Antisipasi Banjir, Bupati Sidrap terpilih Tegaskan Pentingnya Edukasi Kebersihan

23 Desember 2024 - 10:39 WITA

Pj Bupati Sidrap Siap Kawal Program Strategis hingga Pelantikan Pemimpin Baru

22 Desember 2024 - 22:21 WITA

Syaharuddin Alrif Dorong “Battle of Crosser” Jadi Agenda Tahunan Sidrap

22 Desember 2024 - 17:30 WITA

Bupati Terpilih Gandeng Warga Rijang Pittu Bersihkan Lingkungan untuk Cegah Banjir

22 Desember 2024 - 13:58 WITA

Curah Hujan Tinggi, Sejumlah Rumah dan Sawah terendam Air

21 Desember 2024 - 18:59 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.