Menu

Mode Gelap
Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada Begini Respon Parpol dan Tokoh Terkait Wacana Pilkada Dipilih DPRD Polisi Sita Mesin Cetak dan Uang Palsu Rp446,7 Juta di UIN Makassar Malam Ini, Myanmar Tantang Timnas Garuda Muda di Piala AFF 2024 Pesan Tegas Prabowo, Penegak Hukum tidak Boleh Ragu Berantas Korupsi!

Ajatappareng · 3 Jul 2020 17:56 WITA ·

7 Pendatang dari Malaysia Cek Kesehatan di Puskesmas Lawawoi


 7 Pendatang dari Malaysia Cek Kesehatan di Puskesmas Lawawoi Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Sebanyak 7 orang warga Kabupaten Sidrap yang baru saja tiba dari Malaysia dengan pengawalan dari Polsek Watangpulu dan Tim Gugus Tugas Covid-19 melakukan pemeriksaamn kesehatan dalam rangka antisipasi penyebaran dan pencegahan Virus Corona Wilayah Sidrap.

Giat Pemeriksaan dilakukan oleh tim Penanganan Covid-19 Puskesmas dihadiri oleh Juru Bicara Tim Penanganan Covid-19 Sidrap, Ishak Kenre, Kepala Puskesmas Lawawoi, Mansyur dam Kanit Intelkam Polsek Watangpulu, Aipda Hardiman.

Juru Bicara Tim Gugus Covid 19 Sidrap, Ishak Kenre mengatakan 7 Pendatang melakukan pemeriksaan sebagai bagian dari prosedur kesehatan bagi para pendatang atau yang berasal dari luar Sidrap.

Mereka akan menjalani pemeriksaan suhu badan, Tensi dan Tekanan Darah, Mencatat Keluhan Kesehatan dan Rapid Test.

Ketujuh pendatang dari luar Negeri yang diperiksa adalah Ratumini, umur 46 Alamat Bolabulu Kecamatan Pitu Riawa, Anis, Umur 27 Tahun , Alamat Bulucenrana, Abu , umur 58 Tahun, alamat Simpo Kelurahan Duampanua Kecamatan Baranti, Zulkifli , Umur 30 tahun Alamat Timoreng Panua Kecamatan Panca rijang, Karim umur (37), Kulo, Zulkifli, Samsul 25 tahun , alamat Kecamatan Watang Sidenreng.

Dari hasil pemeriksaan, hasilnya dinyatakan tidak reaktif atau Negatif dari Virus Covid 19.

Juru Bicara Tim Gugus Covid 19 Sidrap, Ishak Kenre, tetap memberikan himbauan untuk mematuhi aturan pemerintah tentang langkah memutus mata Rantai Covid-19.

“Jadi diharapkan pendatang tersebut agar kiranya melakukan Karangtina mandiri Dirumah masing masing selama dua minggu,” pungkasnya. (asp)

Artikel ini telah dibaca 225 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Pj Bupati Sidrap Siap Kawal Program Strategis hingga Pelantikan Pemimpin Baru

22 Desember 2024 - 22:21 WITA

Syaharuddin Alrif Dorong “Battle of Crosser” Jadi Agenda Tahunan Sidrap

22 Desember 2024 - 17:30 WITA

Bupati Terpilih Gandeng Warga Rijang Pittu Bersihkan Lingkungan untuk Cegah Banjir

22 Desember 2024 - 13:58 WITA

Curah Hujan Tinggi, Sejumlah Rumah dan Sawah terendam Air

21 Desember 2024 - 18:59 WITA

Bunyamin M Yapid LC MH: Doakan Duta As’adiyah di Kabinet Merah Putih Sehat dan Memberi kontribusi Untuk Bangsa

21 Desember 2024 - 17:19 WITA

Cuaca Ekstrem, BPBD Pantau Sejumlah Titik Rawan Bencana

21 Desember 2024 - 13:53 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.