Menu

Mode Gelap
PJ Sekda Sidrap Himbau Masyarakat Waspadai Cuaca Ekstrim Korwil FPII Pinrang Terima SK, Dihadiri Kadis Kominfo-Sandi di Pantai Wisata  Ammani Tidak Ada Sengketa, KPU Pinrang Akan Tetapkan Perolehan Kursi dan Penetapan Caleg Golkar Target Kemenangan 60 Persen di Pilkada Serentak 2024 Syahar – Imam Fauzan ‘Mesra’, Sinyal Koalisi NasDem – PPP di Pilkada Sidrap?

Ajatappareng · 6 Agu 2019 17:26 WITA ·

Kompolnas Datangi Polres Enrekang, Ada Apa Yah?


 Kompolnas Datangi Polres Enrekang, Ada Apa Yah? Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, ENREKANG –– Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) Republik Indonesia mendatangi Polres Enrekang, Selasa, (6/8/2019).

Cek percek, Kunjungan tersebut dalam rangka pengumpulan data SDM, Anggaran dan Sarpras.

Tim Monitor Kompolnas RI dalam kunjungan dan tatap muka tersebut dipimpin anggota kompolnas Ir. Dede Farhan Aulawi, SE, MM didampingi Kabag Dukungan Teknis AKBP Kismanto Eko Saputro SH. MH, Kompol Aris Arifin SH Itwasda Polda Sulsel dan Staf Set Kompolnas Ikbal.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kapolres Enrekang AKBP Ibrahim AJi S.IK, para Kabag, Kasat, Kapolsek Jajaran Polres Enrekang dan para Kasi sejajaran Polres Enrekang.

Dalam sambutannya Kapolres Enrekang AKBP Ibrahim Aji S.IK mengucapkan selamat datang dan terimakasih serta memaparkan secara singkat situasi di wilayah hukum Polres enrekang.

Sementara itu, Komisioner Kompolnas RI Ir Dede Farhan Aulawi SE MM memaparkan ataupun mensosialisasikan terkait tujuan dari dibentuknya Komisi Kepolisian Nasional RI, Penjabaran Tugas dan Fungsi Kompolnas RI.

“Karena sejauh ini masih banyak yang tidak mengetahui ataupun salah mengartikan tentang Kompolnas. Untuk itu, setelah disosialisasikannya seluruh tugas dan fungsi Kompolnas, diharapkan agar koordinasi dan komunikasi mampu terjalin dengan lebih baik lagi,” terang Komisioner Kompolnas RI Ir Dede Farhan Aulawi SE MM. (Asr/Ajp)

Artikel ini telah dibaca 21 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

BPBD Sidrap Laporkan 2 Rumah Hanyut, 1 Orang Meninggal

3 Mei 2024 - 16:14 WITA

Banjir Bandang, Jembatan Bulu Cenrana Hanyut terbawa Arus

3 Mei 2024 - 11:49 WITA

Hujan Deras Melanda Sidrap, Kapolres Serukan Kewaspadaan

3 Mei 2024 - 09:08 WITA

Tiga Partai Elit Gelar Pertemuan Bahas Pilkada 23 Daerah

2 Mei 2024 - 17:04 WITA

Ahmad Hilmi, Siswa UPT SDN 1 Amparita Wakili Sulselbar di Festival Tunas Bahasa

2 Mei 2024 - 13:38 WITA

Tim MAJU Mendaftar di Partai Demokrat untuk Bertarung di Pilkada Sidrap 2024

2 Mei 2024 - 13:24 WITA

Trending di Politik

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.