Menu

Mode Gelap
Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada Begini Respon Parpol dan Tokoh Terkait Wacana Pilkada Dipilih DPRD Polisi Sita Mesin Cetak dan Uang Palsu Rp446,7 Juta di UIN Makassar Malam Ini, Myanmar Tantang Timnas Garuda Muda di Piala AFF 2024 Pesan Tegas Prabowo, Penegak Hukum tidak Boleh Ragu Berantas Korupsi!

Ajatappareng · 9 Jan 2023 14:47 WITA ·

938 Calon Anggota PPS akan Mengikuti Tes Tertulis Berbasis Komputer


 938 Calon Anggota PPS akan Mengikuti Tes Tertulis Berbasis Komputer Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, PINRANG — Sebanyak 938 calon anggota Panitia Pemungutan Suara PPS akan dilaksanakan pada tanggal 9 hingga 11 Januari 2023 di SMK Negeri 2, dan sebanyak 938 orang yang akan mengikuti tes tertulis berbasis komputer (CAT).

Hasil dari saringan seleksi administrasi, dimana pelamar awal kurang lebih 1.200 an orang, yang dinyatakan lolos administrasi sisa 938.

Ketua Divisi Sosialisasi Pendidikan Pemilih Partisipasi Masyarakat dan SDM, KPU Kabupaten Pinrang, Ali Djodding yang di hubungi, Senin, (9/1/2023) menjelaskan bahwa, selanjutnya akan tersaring lagi menuju tes akhir yakni wawancara pada tanggal 18 s/d 20 Januari 2023, di kantor KPU Kabupaten Pinrang.

Pengumuman penentuan lolos akhir pada tanggal 23 Januari 2023. Kita akan mengumumkan tiga orang terpilih tiap desa/kelurahan dan kita juga akan umumkan yang cadangan/calon PAW ditiap desa/kelurahan.

Ia berharap semua tahapan seleksi ini berjalan lancar sesuai jadwal, sehingga nantinya PPS ini dapat dilantik secara serentak se Kabupaten Pinrang pada tanggal 24 Januari 2023.

“Dihatapkan bisa rampun sehingga bisa segera bekerja mempersiapkan tahapan tahapan pelaksanaan pemilu 2024 di wilayahnya masing,” tutupnya. (ac)

Artikel ini telah dibaca 87 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Syaharuddin Alrif Dorong “Battle of Crosser” Jadi Agenda Tahunan Sidrap

22 Desember 2024 - 17:30 WITA

Bupati Terpilih Gandeng Warga Rijang Pittu Bersihkan Lingkungan untuk Cegah Banjir

22 Desember 2024 - 13:58 WITA

Curah Hujan Tinggi, Sejumlah Rumah dan Sawah terendam Air

21 Desember 2024 - 18:59 WITA

Bunyamin M Yapid LC MH: Doakan Duta As’adiyah di Kabinet Merah Putih Sehat dan Memberi kontribusi Untuk Bangsa

21 Desember 2024 - 17:19 WITA

Cuaca Ekstrem, BPBD Pantau Sejumlah Titik Rawan Bencana

21 Desember 2024 - 13:53 WITA

Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada

21 Desember 2024 - 12:13 WITA

Trending di Ajatappareng

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.