Menu

Mode Gelap
32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 2 Kali Lebih Baik, Paslon Iwan-Sudirman Harap Pilkada Cerdas

Eksklusif · 2 Sep 2022 11:05 WITA ·

Bupati Sidrap Serahkan Bantuan Bedah di Datang Sidenreng


 Bupati Sidrap Serahkan Bantuan Bedah di Datang Sidenreng Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Bupati Sidrap, H. Dollah Mando didampingi Camat Watang Sidenreng, Hidayatullah Abbas, menyerahkan bantuan bedah rumah Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Sidrap, Kamis (1/9/2022).

Bantuan diberikan kepada pasangan Alimuddin dan Jamilah, warga yang beralamat di Jl. Puti Abeng Lingk. 1 Empagae Kecamatan Watang Sidenreng.

Dollah Mando mengatakan, bedah rumah merupakan hasil zakat, infaq, dan sedekah masyarakat yang dikelola Baznas Sidrap.

“Kita saksikan sendiri manfaat zakat kita. Selain bedah rumah juga bantuan lain yang dibutuhkan masyarakat yang berhak menerima,” ujar Dollah.

Untuk itu, Dollah mengajak masyarakat, terkhusus seluruh ASN untuk menyalurkan zakatnya di Baznas Sidrap.

Sementara itu, Ketua Baznas Sidrap, H. Mustari menyampaikan, sebelum bantuan diberikan, pihaknya terlebih dahulu melakukan survei untuk mengetahui kondisi calon penerima.

“Pak Alimuddin memang memenuhi syarat, ia hanya menumpang di rumah warga. Terlebih kondisi keterbatasan fisik Pak Alimuddin yang berprofesi sebagai pegawai syara kecamatan,” ujarnya.

Penyerahan bantuan turut dihadiri para Komisioner Baznas Sidrap, unsur forkopimcam, para lurah dan kades, tokoh masyarakat, kepala MA/MTS, kepala SMP, kepala UPT, kepala DD dan TK se-kecamatan Watang Sidenreng. (asp)

Visited 1 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 49 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Blusukan ke Pasar, Syaharuddin Alrif Tampung Keluhan Pedagang Sidrap

17 November 2024 - 14:11 WITA

Lautan Massa Padati Kampanye Akbar RAMAH di Lapangan Batili Enrekang

16 November 2024 - 21:09 WITA

Andi Sutomo: Syaharuddin Alrif Layak Memimpin Sidrap

16 November 2024 - 15:34 WITA

Aliansi SIKAT Laporkan Pj Bupati Enrekang ke Ombudsman RI Terkait Dugaan Maladministrasi

15 November 2024 - 03:25 WITA

Kolaborasi PLN dan Polres Sidrap Cegah Ancaman Terorisme

14 November 2024 - 12:59 WITA

Panwascam Panca Lautang Sidrap Gencarkan Sosialisasi Tolak Politik Uang

13 November 2024 - 13:09 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.