Menu

Mode Gelap
32 Legislator Sidrap dari Partai Pengusung ‘Andalan Hati’ Bertemu Bahas Pilgub Sulsel Polres Enrekang Pantau Lokasi Debat Terbuka Paslon Cabup dan Cawabup Di Teppo, Ketua DPRD Pinrang Hadir Sosialisasikan Pasangan Beriman dan Andalan Hati Satlantas Polres Pinrang Gelar Syukuran HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 2 Kali Lebih Baik, Paslon Iwan-Sudirman Harap Pilkada Cerdas

Eksklusif · 20 Apr 2021 10:17 WITA ·

Dispopar dan Satpol PP Perketat Pengawasan di Anjungan Mata Allo


 Dispopar dan Satpol PP Perketat Pengawasan di Anjungan Mata Allo Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, ENREKANG — Dinas Pemuda Olahraga, dan Pariwisata (Dispopar) Enrekang dan Satpol PP akan memperketat pengawasan di Anjungan Mata Allo. Hal ini dilakukan, menyusul viralnya video asusila di anjungan wisata, Selasa (20/42021).

Kabid Destinasi Pariwisata, Maryadi mengatakan, pihaknya mengecam tindakan asusila itu. Dengan kejadian ini kami akan kembali berkoordinasi dengan Satpol PP selaku penanggung jawab keamanan untuk lebih memperketat lagi pengawasan terhadap kegiatan para pengunjung.

Untuk pengelolaan Anjungan Mata Allo, pemerintah menugaskan petugas khusus kebersihan. Khusus untuk keamanan, Dispopar telah mengkoordinasikan dengan pihak Satpol PP yang sudah mulai menjaga sejak awal Maret lalu.

Pemerintah mengajak masyarakat menjaga anjungan agar tetap bermanfaat sebagaimana fungsinya agar pemanfaatannya senantiasa sesuai dengan norma dan etika yang berlaku di masyarakat Enrekang.

Selain itu, orangtua juga berperan sangat penting dalam memberikan pengawasan kepada anak. Sehingga kejadian serupa tidak lagi terulang. (*)

Visited 1 times, 1 visit(s) today
Artikel ini telah dibaca 52 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Aliansi SIKAT Laporkan Pj Bupati Enrekang ke Ombudsman RI Terkait Dugaan Maladministrasi

15 November 2024 - 03:25 WITA

Kolaborasi PLN dan Polres Sidrap Cegah Ancaman Terorisme

14 November 2024 - 12:59 WITA

Panwascam Panca Lautang Sidrap Gencarkan Sosialisasi Tolak Politik Uang

13 November 2024 - 13:09 WITA

Puluhan Warga Sidrap Terendam Air Berminggu-minggu, Pemerintah Dinilai Tutup Mata

13 November 2024 - 12:26 WITA

Pak Ijo: Jangan Tukar Suaramu dengan Nilai Rupiah

12 November 2024 - 23:07 WITA

Blusukan di Pangkajene, Syaharuddin Alrif Dekatkan Diri dan Dengar Aspirasi warga

12 November 2024 - 18:31 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.