Menu

Mode Gelap
Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada Begini Respon Parpol dan Tokoh Terkait Wacana Pilkada Dipilih DPRD Polisi Sita Mesin Cetak dan Uang Palsu Rp446,7 Juta di UIN Makassar Malam Ini, Myanmar Tantang Timnas Garuda Muda di Piala AFF 2024 Pesan Tegas Prabowo, Penegak Hukum tidak Boleh Ragu Berantas Korupsi!

Eksklusif · 22 Des 2022 18:23 WITA ·

Muslimin Bando Bagikan 665 Sertifikat di 8 Desa


 Muslimin Bando Bagikan 665 Sertifikat di 8 Desa Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, ENREKANG — Bupati Enrekang Muslimin Bando membagikan 665 sertifikat tanah, di 8 Desa. Bupati mengunjungi desa-desa tersebut dalam dua hari, Kamis dan Jumat, 22-23 Desember 2022.

Bupati dua periode ini mengungkapkan, pembagian sertifikat ini merupakan bagian dari program pensertifikatan tanah bagi UMKM.

Program ini dilaksanakan oleh Dinas Koperasi, UKM, Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Enrekang bekerja dengan Badan Pertanahan Nasional (BPN).

Pemerintah Daerah bekerja sama dengan BPN telah menuntaskan penerbitan sertifikat sebanyak 1000 Persil, di 12 kelurahan dan desa di Kabupaten Enrekang.

Bupati mengatakan, masih banyak tanah di desa-desa yang belum memiliki sertifikat. Sehingga adanya program ini sangat penting dan bermanfaat besar bagi masyarakat.

Masyarakat dan pelaku UMKM kini memiliki alas hak yang legal atas tanahnya. Mencegah potensi sengketa. Serta Juga memudahkan akses permodalan dengan jaminan sertifikat. Sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

“Jadi ini salah satu manfaatnya dalam rangka legalisasi aset pelaku usaha mikro serta meningkatkan jaminan akses permodalan,” jelas Ketua Golkar Enrekang ini.

Bupati berharap pelaku usaha mikro penerima sertifikat untuk dapat menjaga sertifikatnya dengan baik dan mempergunakan sesuai kebutuhan.

Pada acara pembagian sertifikat di masing-masing desa, dihadiri camat dan kepala desa setempat beserta jajarannya. (*)

Artikel ini telah dibaca 69 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Curah Hujan Tinggi, Sejumlah Rumah dan Sawah terendam Air

21 Desember 2024 - 18:59 WITA

Bunyamin M Yapid LC MH: Doakan Duta As’adiyah di Kabinet Merah Putih Sehat dan Memberi kontribusi Untuk Bangsa

21 Desember 2024 - 17:19 WITA

Cuaca Ekstrem, BPBD Pantau Sejumlah Titik Rawan Bencana

21 Desember 2024 - 13:53 WITA

Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada

21 Desember 2024 - 12:13 WITA

Aksi Heroik Intel Kodim 1419/Enrekang: Tangkap Pengedar Narkoba dengan Barang Bukti 12 Paket Sabu

20 Desember 2024 - 14:27 WITA

Jelang Dimulainya Operasi Lilin 2024, Polres Enrekang Laksanakan Lat Pra Ops

20 Desember 2024 - 13:53 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.