Menu

Mode Gelap
Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada Begini Respon Parpol dan Tokoh Terkait Wacana Pilkada Dipilih DPRD Polisi Sita Mesin Cetak dan Uang Palsu Rp446,7 Juta di UIN Makassar Malam Ini, Myanmar Tantang Timnas Garuda Muda di Piala AFF 2024 Pesan Tegas Prabowo, Penegak Hukum tidak Boleh Ragu Berantas Korupsi!

Ajatappareng · 12 Mei 2020 20:29 WITA ·

Pengurus BPD Padangloang Alau Minta Persoalan Stempel Diselesaikan Secara Internal


 Pengurus BPD Padangloang Alau Minta Persoalan Stempel Diselesaikan Secara Internal Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, SIDRAP — Pengurus Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Padangloang Alau, Kecamatan Pituriawa, Sidrap ikut bicara soal perselisihan stempel antara Ketua BPD dan Kades.

Mewakili pengurus, Wakil Ketua BPD Padangloang Alau, Ir Lauzeng Zain meminta keduanya duduk bersama untuk membahas persoalan tersebut.

“Sebenarnya ini tidak perlu keluar. Bisa diselesaikan secara internal sebelum keluar,” sesal Lauzeng Zain, Selasa malam (12/5/2020).

Ia menyesalkan, kisruh stempel ganda yang dipersoalkan antara Kepala BPD, Muh Tahir dengan Kades M Dais Labanci mencuat dan saling tuding.

“Alangkah elegannya kalau masalah ini dirundingkan atau duduk bersama, bermusyawarah untuk membahas dan membicarakan secara diinternal BPD Padangloang Alau,” katanya.

Mewakili Pengurus BPD Padangloang Alau, ia berharap jika ada masalah diinternal BPD dan Desa lebih awal didiskusikan kemudian mengambil satu keputusan yang benar dalam menyelesaikan masalah.

Sebagai bentuk keprihatinannya, pengurus BPD Padaloang Alau membuat surat penyataaan secara kelembagaan bahwa tidak pernah mengeluarkan keputusan atau mempersoalkan stempel BPD seperti yang dimuat di media. (asp/ajp)

Artikel ini telah dibaca 413 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Pj Bupati Sidrap Siap Kawal Program Strategis hingga Pelantikan Pemimpin Baru

22 Desember 2024 - 22:21 WITA

Syaharuddin Alrif Dorong “Battle of Crosser” Jadi Agenda Tahunan Sidrap

22 Desember 2024 - 17:30 WITA

Bupati Terpilih Gandeng Warga Rijang Pittu Bersihkan Lingkungan untuk Cegah Banjir

22 Desember 2024 - 13:58 WITA

Curah Hujan Tinggi, Sejumlah Rumah dan Sawah terendam Air

21 Desember 2024 - 18:59 WITA

Bunyamin M Yapid LC MH: Doakan Duta As’adiyah di Kabinet Merah Putih Sehat dan Memberi kontribusi Untuk Bangsa

21 Desember 2024 - 17:19 WITA

Cuaca Ekstrem, BPBD Pantau Sejumlah Titik Rawan Bencana

21 Desember 2024 - 13:53 WITA

Trending di Eksklusif

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.