Menu

Mode Gelap
Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada Begini Respon Parpol dan Tokoh Terkait Wacana Pilkada Dipilih DPRD Polisi Sita Mesin Cetak dan Uang Palsu Rp446,7 Juta di UIN Makassar Malam Ini, Myanmar Tantang Timnas Garuda Muda di Piala AFF 2024 Pesan Tegas Prabowo, Penegak Hukum tidak Boleh Ragu Berantas Korupsi!

Ajatappareng · 31 Agu 2023 20:52 WITA ·

PPK Batulappa Hadirkan Dukcapil Untuk Tingkatkan Partisipasi Pemilih


 PPK Batulappa Hadirkan Dukcapil Untuk Tingkatkan Partisipasi Pemilih Perbesar

AJATAPPARENG.ONLINE, PINRANG — Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) bekerjasama Pemerintah Kecamatan Batulappa dan Dukcapil Pinrang menggelar pelayanan KTP untuk warga Kecamatan Batulappa, Kamis (31/8/2023)

Hatta ketua PPK Kecamatan Batulappa menjelaskan bahwa kegiatan tersebut dilakukan guna untuk meninhkatkan partisipasi pemilih pada Pemilu tahun 2024 mendatang, khususnya di Kecamtan Batulappa.

“Saat ini banyak warga yang belum perekaman E-KTP, termasuk pelajar, makanya kami mengajak Dukcapil untuk melakukan pelayanan langsung di tingkat Kecamatan,” ucap Hatta.

Selain itu, kami juga mengajak warga untuk membuat atau mengaktifkan Identitas Kependudukan Digital (IKD) yang merupakan program Dukcapil.

“Jika KTP dilupa bisa dilihat di hanphone atau smartphone saja,” terangnya.

Hatta menambahkan, kegiatan tersebut akan terus kami lakukan untuk warga Kecamatan Batulappa, dimana hal tersebut membantu warga untuk menggunakan hak pilihnya pada Pemilu 2024 mendatang.

“Kegiatan ini sudah dua kali digelar, sekali di Sekolah dan saat ini di kantor Kecamatan. Kami menargetkan partisipasi pemilih di Batulappa mencapai 100 persen,” harapnya. (ac)

Artikel ini telah dibaca 88 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Bupati Terpilih Gandeng Warga Rijang Pittu Bersihkan Lingkungan untuk Cegah Banjir

22 Desember 2024 - 13:58 WITA

Curah Hujan Tinggi, Sejumlah Rumah dan Sawah terendam Air

21 Desember 2024 - 18:59 WITA

Bunyamin M Yapid LC MH: Doakan Duta As’adiyah di Kabinet Merah Putih Sehat dan Memberi kontribusi Untuk Bangsa

21 Desember 2024 - 17:19 WITA

Cuaca Ekstrem, BPBD Pantau Sejumlah Titik Rawan Bencana

21 Desember 2024 - 13:53 WITA

Curah Hujan Tinggi, Warga di Bantaran Sungai Bilokka – Wette’e Diminta Waspada

21 Desember 2024 - 12:13 WITA

Aksi Heroik Intel Kodim 1419/Enrekang: Tangkap Pengedar Narkoba dengan Barang Bukti 12 Paket Sabu

20 Desember 2024 - 14:27 WITA

Trending di Kriminal

Konten ini milik Ajatappareng Online. Anda tidak dapat menyalin konten ini.